Bagaimana bunyi hukum permintaan?

Bagaimana bunyi hukum permintaan?

Jawab

Jika harga suatu produk rendah, maka jumlah produk yang diminta akan bertambah. Dan saat permintaan menurun. harga suatu produk naik, maka jumlah produk yang diminta akan menurun.


Pembahasan

Mekanisme pasar memungkinkan adanya permintaan dan penawaran.


Dari permintaan dan penawaran akan menghasilkan harga pasar.


Apabila suatu produk harganya turun, maka permintaan akan semakin banyak.


Misalnya sebuah produk mengadakan diskon hingga 80%. Berarti harganya turun.


Dengan turunnya harga tersebut, banyak orang tertarik untuk membelinya.


Dengan begitu, ketika harga turun maka permintaan terhadap produk semakin meningkat.


Terimakasih telah berkunjung ke langsut.com. Semoga membantu.


No Comment
Add Comment
comment url