Nyatakan luas persegi dengan panjang sisi 5 cm, kemudian hitung volume kubus dengan panjang sisi 5 cm.

Soal

Nyatakan luas persegi dengan panjang sisi 5 cm, kemudian hitung volume kubus dengan panjang sisi 5 cm. Nyatakan dalam bentuk eksponen. Satuan apa yang paling cocok digunakan?

Pembahasan


DIKETAHUI:

Persegi dengan panjang sisi 5 cm.

DITANYAKAN:

Volume kubus dengan panjang sisi 5 cm.

RUMUS:

Luas persegi = sisi × sisi = s2

Volume kubus = sisi × sisi × sisi = s3

Luas persegi dengan sisi 5 cm adalah:

$$s^2 = 5^2 = 25 \text{ cm}^2$$

Volume kubus dengan sisi 5 cm adalah:

$$s^3 = 5^3 = 125 \text{ cm}^3$$

Jadi, satuan yang paling cocok digunakan adalah sentimeter (cm).

No Comment
Add Comment
comment url