Perhatikan gambar kegiatan gotong royong berikut! Aktivitas masyarakat pada gambar perlu dikembangkan dalam masyarakat majemuk

Perhatikan gambar kegiatan gotong royong berikut!



Aktivitas masyarakat pada gambar perlu dikembangkan dalam masyarakat majemuk. Tujuan kegiatan tersebut adalah…

  1. Mendorong terciptanya hubungan harmonis antara kelompok

  2. Mencegah terjadinya konsensus antar anggota kelompok

  3. Menghargai perbedaan ideologi antar kelompok lain

  4. Menghormati perbedaan budaya antar kelompok


Pembahasan


Salah satu kegiatan yang dapat mendorong toleransi dalam masyarakat majemuk adalah gotong royong. 


Melalui gotong royong, tiap-tiap warga saling bekerja sama tanpa membedakan latar belakang yang ada. 


Kegiatan tersebut dapat mendorong hubungan antar warga semakin harmonis dan damai


Dengan demikian, jawaban yang tepat ditunjukkan oleh pilihan A.


Jawaban A


Gotong royong merupakan salah satu ciri khas bangsa Indonesia. Hampir di semua daerah, kita temui aktivitas gotong royong ini.


Tradisi gotong royong muncul dari aktivitas pembuatan rumah di zaman dahulu.


Rumah yang telah jadi kemudian digotong beramai-ramai oleh warga di ke tempat yang diinginkan.


Terimakasih telah berkunjung ke langsut.com. Semoga membantu. 


No Comment
Add Comment
comment url