Raden Wijaya dari Majapahit mengadakan kerjasama dengan tentara Mongol disebabkan…

Raden Wijaya dari Majapahit mengadakan kerjasama dengan tentara Mongol disebabkan…

  1. Tentara Mongol berambisi menguasai Majapahit

  2. Kerajaan Mongol merupakan taklukan Majapahit

  3. Raden Wijaya butuh bantuan  dalam mengalahkan Kediri

  4. Majapahit merupakan kerajaan taklukan Mongol

  5. Tentara Mongol ingin menguasai Singosari


PEMBAHASAN

Sebelum Raden Wijaya dinobatkan menjadi raja Majapahit, ia memanfaatkan tentara Mongol untuk membantu dalam penyerangan musuhnya yaitu jayakatwang dari Kediri.


Jawaban yang tepat adalah C. Raden Wijaya membutuhkan bantuan Mongol untuk mengalahkan Kediri.


Uraian


Raden Wijaya memanfaatkan pasukan Mongol untuk mengalahkan Kediri. Hal tersebut diketahui melalui catatan dinasti Yuan yang mengisahkan bahwa pasukan Mongol yang berubah yang berjumlah 20.000 orang dipimpin oleh Ike mese mendarat di Jawa untuk menghukum Kertanegara. 


Kemudian Raden Wijaya mengajak icmsce untuk bekerja sama yang pada akhirnya dapat merebut kekuasaan dari jayakatwang.


Akan tetapi setelah tujuannya tercapai, Raden Wijaya justru menyerang pasukan Mongol tersebut. Pasukan Mongol kehilangan 3000 orang tentaranya kemudian meninggalkan Jawa pada tahun 1293. Semenjak itu Raden Wijaya menobatkan dirinya menjadi raja Majapahit.


Terima kasih telah berkunjung ke langsut.com. Semoga membantu.


No Comment
Add Comment
comment url